Pernikahahan dengan beda usia yang sangat jauh tidak menjadi hal yang baru di Indonesia. Layaksa kisah Siti Nurbaya, biasanya pernikahan tersebut didasari karena perjodohan. Tak jarang, seorang wanita muda terpaksa menikah dengan kakek-kakek kaya raya untuk mendapatkan hidup yang layak. Meski begitu, tak semua pernikahan beda usia jauh terlaksana atas paksaan pihak yang lebih tua. Nyatanya ada juga sebaliknya, beberapa waktu lalu sempat viral seorang kakek tua renta dipaksa untuk menikahi seorang gadis muda yang cantik banget. Jika biasanya di usia sang kakek mestinya lebih banyak bersantai di rumah dan bermain bersama cucu, kini justru malah mengurusi istri muda. Perbedaan ekspresi pun terlihat jelas di wajah kedua mempelai ini. Si kakek ini terlihat dengan raut wajah datar saja karena dipaksa menikah dengan seorang wanita yang tidak terlalu dia kenal. Sementara, si pengantin wanita memperlihatkan ekspresi “girang” karena menikah dengan seorang kakek kaya raya.
Тэги:
#viral #kakek #nikahi_wanita_muda #cantik