SURYA.co.id - Berikut ini kabar terbaru Briptu Christy Triwahyuni Cantika Sugiarto, Polwan Manado saat ini yang paling diburu Polda Sulut (Sulawesi Utara) setelah meninggalkan tugas lebih 30 hari.
Briptu Christy sebelumnya telah ditetapkan sebagai buronan atau masuk daftar pencarian orang (DPO) oleh Polda Sulut.